Sejarah Cirebon: Ekperimen Pribumisasi Islam-Sufistik Syekh Nurjati

Main Article Content

Mukti Ali

Abstract

This article examines the second volume of the manuscript Sejarah Cirebon, written by H. Mahmud Rais. According to the copied version that also collected by Bambang Irianto, this manuscript was copied on December 15, 1957 and was written with the Cirebonese-Javanese and Arabic language. In summary, this text describes the Islamic doctrines delivered by Syekh Nurjati that tend to be adaptive and accommodating towards the local culture of Cirebon. Using the approach of sufism, in order to uncover the local context of the text, this article sets that there were six very substantial teaching to be done by Muslims. First, regarding the aspect of the God. Second, follow those who inherited the prophets. Third, do the beneficial and stay away from the forbidden things. Fourth, the teachings of love. Fifth, be consistent with the truth. Sixth, the balance between ilmu and amal.


---


Artikel ini mengkaji jilid kedua dari naskah Sejarah Cirebon yang ditulis oleh H. Mahmud Rais. Dalam salinan yang juga dimiliki oleh Bambang Irianto, naskah ini disalin pada 15 Desember 1957 dan ditulis dengan aksara Pegon serta bahasa Jawa-Cirebon dan Arab. Secara ringkas, teks ini menjelaskan doktrin-doktrin keislaman yang disampaikan oleh Syekh Nurjati yang cenderung adaptif dan akomodatif terhadap kebudayaan lokal Cirebon. Doktrin-doktrin tersebut dianggap sebagai wejangan yang bernilai luhur dan bernilai sufistik. Dengan menggunakan pendekatan sufistik, dalam rangka mengungkap konteks lokal teks tersebut, artikel ini memaparkan bahwa terdapat enam ajaran yang sangat substansial yang harus dilakukan oleh umat Islam. Yaitu, pertama, mengenai aspek ketuhanan. Kedua, meneladani para pewaris Nabi. Ketiga, melakukan hal yang bermanfaat dan menjauhi hal yang dilarang. Keempat, ajaran saling mengasihi. Kelima, konsisten dalam kebenaran. Keenam, keseimbangan antara ilmu dan amal.

Article Details

How to Cite
ALI, Mukti. Sejarah Cirebon: Ekperimen Pribumisasi Islam-Sufistik Syekh Nurjati. Manuskripta, [S.l.], v. 5, n. 2, p. 349-378, dec. 2015. ISSN 2355-7605. Available at: <http://journal.perpusnas.go.id/index.php/manuskripta/article/view/48>. Date accessed: 26 apr. 2024. doi: https://doi.org/10.33656/manuskripta.v5i2.48.
Section
Articles

References

Afifi, Abu al-Ala’, dalam pengantar kitab Misykat al-Anwar karya Abu Hamid al-Ghazali, Cairo: Lajnah al-Ta’if wa al-Nasr
AG, Muhaimin, Islam dalam Bingkai Budaya Lokal; Potret dari Cirebon, Jakarta: PT Logos Wacana Ilmu, cet. I, 2001
El-Mawa, Mahrus, Rekonstruksi Kejayaan Islam Di Cirebon; Studi Historis Pada Masa Syarif Hidayatullah (1479-1568), dimuat di Jurnal Jumantara, Jakarta: Perpusnas RI., vol. 3, No. 1, 2012
Mulyati, Sri, Tasawuf Nusantara; Rangkaian Mutiara Sufi Terkemuka, Jakarta: Kencana Prenada Media Group, cet. I, 2006, hal. 39-40
Naskah “Sejarah Cirebon al-Haj Mahmud Rais”, jilid II
Naskah Sejarah Cirebon, jilid. I
Necholson, Reynold A., Fî al-Tashawwuf al-Islami wa Târîkhihi, diarabkan oleh Dr. Abu al-‘Ala ‘Afifi, Cairo, Lajnah Ta’lif Wa al-Nashr, 1969
Ricklefs, M.C., Sejarah Indonesia Modern, terjemahan A History of Modern Indonesia, diindonesiakan oleh Drs. Dharmono Hardjowidjono, Yogyakarta: Gadjah Mada University Press, cet. III, 1993.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.